Ads 468x60px

Selasa, 15 Mei 2012

Membuat aplikasi android (Install ADT Plugin)

Artikel ini adalah lanjutan dari artikel sebelumnya tentang membuat aplikasi di android. http://www.brixzen.web.id/2012/05/cara-membuat-aplikasi-android-aturan-java-android.html

pada artikel tersebut di jelaskan mengenai aturan penggunaan fungsi-fungsi untuk membangun aplikasi berbasis android. Pada artikel tersebut banyak sekali fungsi-fungsi yang auto generate(muncul otomatis) jadi kita tidak terlalu banyak menghafal fungsi-fungsi di javanya. Mengapa bisa begitu.?? ini lah fungsi utama dari ADT plugin. ADT ini berisi API-API untuk android. dan juga berisi auto generate method untuk android programing. jadi enak dong.? jelas enak banget klo pakai plugin ini.!

kemudian bisa apa enggk kita koding aplikasi android di eclipse tanpa ADT.?? jawabanya bisa.! tapi sangat sulit. sebab banyak fungsi-fungsi yang tidak di kenali oleh Eclipse. jadi merah-merah semua deh. padahal kalau di kompile pakai ADT plugin. tidak akan di temukan error. :D

Mari kita berlanjut ke perlengkapan apa saja yang di perlukan untuk meng install ADT plugin ini.


Alat dan Bahan :

  1. Eclipse Classic download di sini

  2. ADT plugin download di sini

  3. Kapal Api kopi susu mocca :D

Langkah - langkah. :

1. Buka eclipse yang sudah di download tadi. extract dahulu tapi. :D kemudian klik 2x file eclipse. seperti gambar di bawah.

2. Setelah eclipse terbuka, klik menu Help -> Install New Software. sampai muncul gambar di bawah ini.

3. Klik menu Add sampai muncul seperti gambar di bawah ini.

4. Klik menu Archive. kemudian arahkan ke file ADT tadi yang di download tadi.

5. lihat gambar di atas. untuk mengarahkan ke ADT plugin. kemudian langkah berikutnya akan muncul menu banyak :

6. Centang semua menunya. lihat gambar di bawah ini.

7. Kemudian klik next. sampai muncul menu seperti di bawah. kemdian klik Next lagi.

8. Akan tampil menu persetujuan klik accept kemudian Finish lihat gambar di bawah

9. Pada saat loading mendownload plugin. anda akan di mintai persetujuan lagi (peringatan install) klik OK.

10. selesai. ketika loading telah penuh.. tinggal restart maka pada saat pembukaan eclipse akan muncul menu-menu ADT seperti gambar di bawah ini.

Kalau ada yang kurang jelas bisa di tanyakan :D di komentar. untuk yang men copy silahkan di cantumkan link ke situs ini ya :D

1 komentar:

Pembaca yang baik slalu menulis komentarnya di web yg iya kunjungi..